Oct 6, 2011

Tes Ekstrem Laptop ASUS

Judul diatas merupakan salah satu Tes Produk yang akan merajai pasaran bahkan jika teman-teman belum mempunyainya harapkan bisa membeli salah satu notebook tersbut.
Pengetesan ini ada beberapa tahap seperti :

1. Tes Pelintir
Dimana sebagian besar penutup note book dapat dibuka dengan satu tangan dan hl ini dapat menyebabkan layar menjadi lentur. tes ini untuk mengetahui seberapa baik notebool dapat melindungi dari hal ini dengan memelintir keseluruhan rangka pada derajat yang ektresm sekaligus.

2. Tes Getaran
Tes ini merupakan untuk menahan goncangn dari hari-hari baik dalam pengiriman maupun kegiatan kita di hari-hari dalam mengerjakan pekerjaan, bahkan setiap tipe notebook ini dapat menahan goncangan dengan baik .

3. Tes Jatuh
Notebook yang dijatuh tidak selalu berarti notebook menjadi rusak dan ASUS menempatkan tipe-tipenya melaui serangkaian tes jatuh untuk mengukur seberapa baik mereka bertahan dari keelakaan-kecelakaan kecil pada kehidupan sehari-hari.

4. Tes Goncangan 
Tes ini mengalami goncangan selal pengiriman atau pengepakan dari pengguna kesehariannya maka dilakukan serangkaian tes oncangan untuk memastikan bahwa setiap tipe dapat menangani perlakuan kasar itu.

5. Tes Engsel.
Engsel layar merupakan titik lemah potensial pada notebook maka Assus menguji desainnya dengan membuka dan menutup notebook sedikitnya 20.000 kali untuk mengukurt kekuatannya mereka.

5. Tes tekanan
Layar LCD notebook raapuh dan perlu dilindungi dengan penutup yang kuat untuk memastikan bahwa setiap layar dilindungi dengan baik dengan cara menguji desain penutupnya pada berbagai tes.

mudah-mudahan teman bloger artikel ini menjadi inspirasi untuk membelinya... hee. tapi bukan promosi nih...untuk lebih asik lagi ada artikel lanjutan yang berjudul : "Asus Peringkat No.1 Brand Note book paling handal".

AKTUAL NEWS ONLINE

Author & Editor

Has laoreet percipitur ad. Vide interesset in mei, no his legimus verterem. Et nostrum imperdiet appellantur usu, mnesarchum referrentur id vim.

0 comments:

Post a Comment

Komen yang bijak sangat di nantikan...! Terimakasih..